Air Terjun Palangai Gadang berketinggian sekitar 35 meter ini sangat bersih dan sejuk. Alamnya yang masih terjaga membuat air terjun ini masih asri. Dikarenakan alam yang damai ini masih banyak di huni oleh berbagai jenis burung, salah satunya adalah burung tempua, yang sudah mulai langkah untuk ditemui.